Hari Pertama SEA-AFSID 2023, Berlangsung FGD Counter Terrorism Bersama the Jean Monnet Network on EU Counter-Terrorism (EUCTER), Britania Raya
Abdulharis.ac.id, Makassar – Hari Pertama SEA-AFSID 2023, Selasa, 1 Agustus 2023. Kegiatan berlangsung dengan dilaksanakan kegiatan FGD Counter Terrorism bersama the Jean Monnet Network on EU Counter-Terrorism (EUCTER), Britania Raya. Sekaligus sebagai sebuah prakarsa untuk riset kolaboratif. Dalam diskusi tersebut, menjadi kesempatan untuk mendiskusikan persiapan penelitian dan juga bagaimana isu-isu pembangunan berkelanjutan di Asia Tenggara, […]